Superskor

Prediksi Indonesia vs Thailand Hari Ini, Hujan Gol di Final Piala AFF 2020?

Pelatih sepak bola asal Thailand, Witthaya Laohakul memprediksikan laga final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand akan hujan gol alias banyak gol yang tercipta. Pertandingan Indonesia vs Thailand leg I final Piala AFF 2020 akan berlangsung di National Stadium, Singapura hari ini, Rabu (29/12/2021) pukul 19.30 WIB. Bukan tanpa alasan, pelatih Heng, sapaan akrab …

Continue Reading